Setelah “Our Winter” Pasangan TutorYim Akan Kembali Dalam Mini Series “Crush On You”

Setelah “Our Winter” Pasangan TutorYim Akan Kembali Dalam Mini Series “Crush On You”

Setelah membintangi mini-series vertikal 1 Menitan di TikTok, pasangan Tutor Koraphat dan Yim Pharinyakor akan kembali lagi di mini-series vertikal mereka yang juga akan ditayangkan di TikTok dan Youtube.

Sama seperti mini-series sebelumnya, mini-series berjudul Crush On You yang akan dibintangi pasangan TuTorYim akan berdurasi 1 Menit dengan jumlah episode sebanyak 7 Episode.

Setelah “Our Winter” Pasangan TutorYim Akan Kembali Dalam Mini Series “Crush On You”

Teaser dari Mini-series ini juga telah di rilis di platform TikTok Thai Mini Series dan juga Youtube.

Tanggal tayangnyapun telah ditetapkan pada tanggal 31 Maret 2023 pukul 18:00 WIB, dalam seminggu 2 episode baru akan di rilis.

Teaser Crush On You

Post a Comment

Previous Post Next Post